27 September 2022
Rekomendasi T-20: Tata Kelola Ekosistem Karbon Biru dalam Mitigasi Perubahan Iklim

Pesisir membutuhkan ekosistem karbon biru atau blue carbon ecosystem (BCE) sebagai penyangga mitigasi dan adaptasi terhadap perubahan iklim. Namun, terdapat beberapa ancaman dan tantangan penerapan BCE di pesisir Indonesia. — Ekosistem karbon biru atau blue carbon ecosystem (BCE) berpotensi besar sebagai penyimpan karbon yang turut menyangga upaya mitigasi[…]

Read More
27 September 2022
Rekomendasi T20: Integrasi Blue Food dalam Sistem Pangan Berkelanjutan

Blue food menjadi salah satu topik diskusi G20. Think20 (T-20), jaringan pemikir G20, turut merekomendasikan reformasi kebijakan yang saat ini menghambat transisi dari pangan konvensional ke blue food. — Makanan biru (blue food)–ikan, kerang, alga, dan tumbuhan yang dibudidayakan, ditangkap di air tawar dan laut– sangat beragam, kaya[…]

Read More
25 September 2022
Potret Kerawanan Pekerja Migran Indonesia Pelaut Perikanan

Melalui studi “Potret Kerawanan kerja Pelaut Perikanan di Kapal Asing: Tinjauan Hukum, Hak Asasi Manusia (HAM) dan Kelembagaan”, IOJI menawarkan sejumlah rekomendasi bagi pemerintah guna memperkuat pelindungan dan pemberdayaan Pekerja Migran Indonesia Pelaut Perikanan (PMI PP). — Pasokan ikan di Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) kian berkurang. Penurunan jumlah[…]

Read More
22 September 2022
INLU 2022: Diskusi Panel IOJI tentang Keadilan dan Hukum Lingkungan Laut

  IOJI menjadi salah satu mitra The Indonesia-Netherlands Legal Update (INLU) 2022 yang berlangsung secara hybrid pada 19-29 September 2022 silam. IOJI berperan menyelenggarakan diskusi panel yang membahas isu perubahan iklim, keamanan maritim dan pelanggaran HAM di laut bertempat di Auditorium Yustinus Kampus Atma Jaya Semanggi Jakarta, 22/9.[…]

Read More
20 September 2022
Todung Mulya Lubis: Resolusi PBB tentang Lingkungan Hidup yang Bersih, Sehat, Berkelanjutan adalah Capaian Kemanusiaan

Co-Founder IOJI yang juga Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia untuk Norwegia dan Islandia, Todung Mulya Lubis mengapresiasi resolusi PBB tentang lingkungan hidup yang bersih, sehat, berkelanjutan sebagai HAM universal. Bagi Mulya, resolusi ini menunjukkan “suatu pencapaian kemanusiaan sejak Deklarasi Stockholm.” — Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB)[…]

Read More