Pertumbuhan ekonomi ASEAN sebesar 5,5 persen pada 2022 menjadikan kawasan ini sebagai wilayah dengan pertumbuhan tercepat dunia. Memegang Keketuaan ASEAN pada 2023, Indonesia mengajak negara-negara di satu kawasan untuk tak hanya mengejar pertumbuhan inklusif, melainkan juga pertumbuhan yang berkelanjutan dan berkeadilan. Mengusung tema “ASEAN Matters: Epicentrum of Growth”,[…]